IN PULCHRAE FELICITAS, IN OMNIA VERITAS"
(dalam keindahan terdapat kegembiraan, dalam segalanya hendaknya ada kebenaran)"
Admin
Lingkar Studi Veritas (LSV) adalah sebuah media pembelajaran yang mengusung semangat "in pulchrae felicitas, in omnia veritas" (dalam keindahan terdapat kegembiraan, dalam segalanya hendaknya ada kebenaran).
LSV berfokus pada trivium (gramatika, logika, dan retorika) dan quadrivium (aritmetika, geometri, musik, dan astronomi). Trivium dan Quadravium tersebut diwujudkan dalam bidang-bidang sebagai berikut:
- Bahasa
- Logika
- Matematika
- Musik
- Filsafat
5 Bidang tersebut memuat beberapa sub-bidang, yaitu:
BIDANG |
SUB-BIDANG |
Bahasa |
Inggris |
Jawa |
|
Latin |
|
|
|
Logika |
Dasar |
Lanjutan |
|
|
|
Matematika |
Aljabar dan Aritmetika |
Kalkulus dan Geometri Analitis |
|
Geometri |
|
|
|
Musik |
Dasar |
Harmoni |
|
Lanjutan |
|
|
|
Filsafat |
Sistematis |
Capita Selecta |
No comments:
Post a Comment